EFISIENSI TERMAL DAN SPECIFIC FUEL CONSUMPTION (SFC) WATER TUBE BOILER BERDASARKAN RASIO UDARA BAHAN BAKAR DIESEL DAN LPG UNTUK MEMPRODUKSI SATURATED DAN SUPERHEATED STEAM

Tahdid Tahdid(1), K.A Ridwan(2), Trecy Rezatantia(3 ), Muhammad Aldi Pratama(4)

(1) Politeknik Negeri Sriwijaya Palembang Sumatera Selatan, Indonesia
(2) Politeknik Negeri Sriwijaya Palembang Sumatera Selatan, Indonesia
(3) Politeknik Negeri Sriwijaya Palembang Sumatera Selatan, Indonesia
(4) Politeknik Negeri Sriwijaya Palembang Sumatera Selatan, Indonesia
() Korespondensi Penulis
Abstrak Dilihat: 2735 , PDF Unduh: 1985
Kata Kunci: Water Tube Boiler, Rasio Udara Bahan Bakar, Efisiensi Termal, Specific Fuel Consumption (SFC)

Abstrak

Water Tube Boiler adalah  sebuah ketel uap  yang digunakan untuk untuk menghasilkan uap, yang terdiri atas dua bagian penting yaitu furnace ruang untuk menghasilkan panas yang didapat dari pembakaran bahan bakar dan steam drum sebagai reservoir untuk mengubah air menjadi uap. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh rasio udara bahan bakar terhadap efisiensi termal dan specific fuel consumption (SFC).  Bahan bakar yang digunakan pada  penelitian ini menggunakan bahan bakar diesel dan LPG dengan rasio udara bahan bakar sebagai variable berubah, Rasio udara bahan bakar diesel yang digunakan yakni 15,78 (excess 6%), 16,38 (excess 10%), 16,97 (excess 14%), 17,57 (excess 18%) dan 18,16 (excess 22%) sedangkan Rasio bahan bakar LPG yang digunakan yakni, 86,2 (excess 3,53%), 235,5 (excess 13,17%), 341,2 (excess 20%), 413,1 (excess 24,64%), dan 504,9 (excess 30,57%). Dari hasil penelitian ini menghasikan kinerja alat Water Tube Boiler yang baik  yaitu pada  rasio udara bahan bakar solar 17,57 (excess 18%) . Sedangkan pada rasio udara bahan bakar LPG 413,1 (excess 24,64%).

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Apriani, Marsa, Amalia Susanti, Cresa Moneta Has, Tahdid, Agus Manggala, Erlinawati, and Zurohaina. 2021. “Pengaruh Rasio Udara Bahan Bakar LPG Terhadap Flame Temperature Dan Efisiensi Termal Cross Section Water Tube Boiler Effect Of LPG Air Fuel Ratio On Flame Temperature And Thermal Efficiency Of Cross Section.” Jurnal Kinetika 12 (03): 19–25.

Asmudi. 2010. “Analisa Unjuk Kerja Boiler Terhadap Penurunan Daya Pada PLTU PT. Indonesia Power Ubp Perak,” 1–15.

Bairuni. 2021. “Pengaruh Rasio Udara Bahan Bakar LPG Dan Solar Terhadap Temperatur Dan Tekanan Untuk Memproduksi Steam Pada Cross Section Water Tube Boiler” 9: 1–6.

Hasan, Ahmad. 2008. “Efisiensi Energi Termal Sistem Boiler Di Industri. Jurnal.” Energi Dan Lingkungan 4 (2).
Julianto, Eko. 2020. “Analisis Pengaruh Putaran Mesin Pada Efisiensi Bahan Bakar Mesin Diesel 2Dg-Ftv.” Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat UNSIQ 7 (3): 225–31. https://doi.org/10.32699/ppkm.v7i3.128.

Juriwon. 2017. “Analisis Energi Boiler Pipa Air Menggunakan Bahan Bakar Solar.” Jurnal Hasil Penelitian Dan Ulasan Ilmiah 8 (2): 7–13.

Oktaviani, Yustika. 2021. “Efisiensi Termal Produksi Steam Ditinjau Dari Rasio Udara Bahan Bakar Solar Pada Cross Section Water Tube Boiler,” 12(01), Hal. 18–22.” 12 (1): 18–22.

Pravitasari, Yolanda, Mariana B Malino, and Novitasari Mara. 2017. “Analisis Efisiensi Boiler Menggunakan Metode Langsung” V (01): 9–12.

Priyanto, Priyanto, and Santhi Wilastari. 2022. “Faktor-Faktor Penyebab Menurunnya Kinerja Boiler Di Pt Papertech Indonesia.” Majalah Ilmiah Gema Maritim 24 (1): 60–66. https://doi.org/10.37612/gema-maritim.v24i1.281.

Zakyudin. 2019. “Boiler Industri Berperan Penting Dalam Proses Produksi.” Kemenperin, 2019.
Diterbitkan
2022-06-30
Bagaimana Mensitasi
Tahdid, T., Ridwan, K., Rezatantia, T., & Pratama, M. (2022). EFISIENSI TERMAL DAN SPECIFIC FUEL CONSUMPTION (SFC) WATER TUBE BOILER BERDASARKAN RASIO UDARA BAHAN BAKAR DIESEL DAN LPG UNTUK MEMPRODUKSI SATURATED DAN SUPERHEATED STEAM. Publikasi Penelitian Terapan Dan Kebijakan, 5(1), 19 - 26. https://doi.org/https://doi.org/10.46774/pptk.v5i1.414